Fakta Menarik Homeschooling: Kurikulum, Program hingga Biaya Homeschooling

Saat ini sekolah di rumah atau yang dikenal dengan homeschooling tengah banyak dipilih oleh para orangtua sekalipun biaya homeschooling cukup mahal. Ini dikarenakan homeschooling cukup memudahkan anak dalam belajar karena porsinya sesuai dengan yang mereka butuhkan. Setiap orang tua tentu menginginkan pendidikan terbaik untuk sang anak, maka dari itu setiap orang tua perlu mengetahui terlebih … Read more

15 Cara Mudah Memahami Pelajaran Agar Lebih Paham

Cara mudah memahami pelajaran merupakan salah satu topik yang cukup banyak dicari saat ini, terutama setelah pandemi menyerang dengan kasus yang naik turun. Pasalnya, situasi belajar banyak yang dialihkan secara online. Hal ini membuat beberapa pelajar mengalami kesulitan dalam menyerap materi yang diberikan. Sebenarnya, belajar tidak hanya dilakukan oleh para mahasiswa dan pelajar saja. Pekerja … Read more

Mom, Ini Cara Mengetahui Bakat Anak dengan Mudah

Bagi orang tua, cara mengetahui bakat anak merupakan sebuah hal penting yang harus diketahui. Banyak di antara kita yang sering menyalah artikan bahwa anak yang memiliki nilai matematika buruk, berarti tidak pandai. Hal ini tentu saja tidak benar. Bisa jadi anak Anda tidak berbakat dalam matematika, tetapi ia sangat pandai dalam bidang melukis. Karena itu, … Read more

3 Gaya Belajar, Mana yang Cocok untuk Anak Anda?

Tahukah Anda? Jika saat ini terdapat 3 gaya belajar yang paling umum dimiliki oleh setiap orang. Gaya belajar ini merupakan hasil penelitian para ahli yang melihat keanekaragaman cara belajar pada masing-masing orang yang ternyata berbeda-beda. Perlu kita sadari bahwa setiap orang memang memiliki metode belajar yang berbeda satu sama lain. Beberapa orang mungkin senang belajar … Read more

Sulit Fokus? Yuk, Coba Cara Belajar yang Efektif ini!

Semua siswa ingin menemukan cara belajar yang efektif. Dengan teknik yang tepat, pembelajaran akan lebih mudah dan materi akan cepat diserap sehingga siswa mampu memahami setiap pelajaran dengan baik. Selama ini, beberapa siswa mungkin menerapkan cara belajar yang salah. Akibatnya, siswa menjadi sulit fokus, terutama untuk memahami suatu topik tertentu yang memang kurang disukai. Untuk … Read more

Jangan Bingung! Ini Perbedaan Homeschooling dan Sekolah Formal

Jika Anda bertanya tentang perbedaan homeschooling dan sekolah formal, maka Anda sedang membaca artikel yang tepat. Melalui ulasan ini, kami akan menyajikan informasinya untuk Anda dari beberapa sumber terpercaya.  Homeschooling, saat ini telah menjadi metode favorit para orang tua dalam memberikan pembelajaran. Metode pendidikan yang satu ini, merupakan salah satu alternatif dari sekolah formal. Sebelum … Read more